Polisi Ini Melaksanakan Pengaturan di Depan Mesjid Guna Kelancaran Sholat Jum’at

In Polsek Muara Uya, Umum

Tabalong.kalsel.polri.go.id, Polsek Muara Uya- Brigadir Maryadi anggota polsek Muara Uya Melaksanakan pengaturan di depan mesjid desa Lumbang Rt.01 Kecamatan Muara Uya Kabupaten Tabalong, guna keamanan dan kelancaran sholat Jum’at di mesjid tersebut. Jum’at (8/9/2017)

Tanpa peduli panas di siang hari polisi ini dengan ikhlas melaksanakan pengaturan di depan mesjid guna kelancaran lalu lintas dijalan raya dan agar tidak terjadi kemacetan, dengan begitu warga yang pergi kemesjid untuk melaksanakn sholat jum’at tidak akan terganggu dengan kemacetan di jalan. (end)

You may also read!

Pria 37 Tahun Di Temukan Tewas Tergantung Di Rumahnya

Polda Kalsel-Polres Tabalong- Satuan Reserse Kriminal Polres Tabalong yang dipimpin oleh Kasat Reskrim IPTU Galih Putra Wiratama, S.Tr.K., S.I.K

Read More...

Perempuan 75 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia Dirumahnya Dalam Kondisi Membengkak

Polda Kalsel-Polres Tabalong- Satuan Reserse Kriminal Polres Tabalong yang dipimpin oleh Kasat Reskrim IPTU Galih Putra Wiratama, S.Tr.K., S.I.K

Read More...

Pemeriksaan Administrasi Awal Penerimaan Terpadu Bintara Ptu, Bakomsus, Rekpro Dan Tamtama Polri TA 2024

Polres Tabalong - Pemeriksaan administrasi awal penerimaan terpadu Bintara PTU, Bakomsus, Rekpro dan Tamtama Polri TA 2024 bertempat di

Read More...

Leave a reply:

Your email address will not be published.

Mobile Sliding Menu