Mendadak Seluruh Personil Diperiksa, Sipropam Polres Tabalong Gelar Operasi Gaktibplin.

In Polisi Kita, Seksi Propam

Polres Tabalong-Mendadak Seluruh personel Apel Pagi diperiksa Sipropam Polres Tabalong, Rabu (16/08/2023) pagi.

Pemeriksaan mulai dari sikap tampang dan kelengkapan administrasi perorangan.

Penekanan Kasi Propam, bahwa personel yang mengenakan seragam dinas agar memperhatikan sikap tampang, kerapiannya dan tidak ada yang berjengkot.

Kapolres Tabalong AKBP Anib Bastian, S.I.K., M.H., melalui Kasi Humas Polres Tabalong Iptu Sutargo, S.H., M.M., menyatakan pentingnya operasi gaktibplin ini dalam memastikan dan memperhatikan sikap tampang dan kerapian personil kepolisian, “Kami melakukan operasi ini sebagai bentuk komitmen kami untuk menjaga kedisiplinan personil dan etika merupakan hal yang tak bisa ditawar lagi” ucapnya.

DiLanjutkan penekanan personil untuk KTA yang belum diperbarui fotonya dengan pangkat terbaru agar segera koordinasi ke bagian Bag SDM.

Dengan adanya operasi gaktibplin ini agar personil Polres Tabalong menunjukkan kesungguhan mereka dalam memperhatikan sikap tampang dan kerapian personil agar terlihat lebih profesional dalam menjalankan tugas dengan menampilkan sikap tampang yang baik, Semoga dapat membawa manfaat positif dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepolisian kepada masyarakat.(*)

You may also read!

Minggu Kasih Polsek Haruai Di Aula Kantor Desa Marindi

Polda Kalsel, Polres Tabalong, Polsek Haruai - Minggu Kasih Polsek Haruai di Aula Kantor Desa Marindi, Kapolsek Haruai IPDA

Read More...

Biro SDM Polda Kalsel gelar Forum Belajar Bersama

Polres Tabalong - Zoom Meeting Forum Belajar Bersama Program C Giat 6 Quick Wins Presisi TW IV dalam

Read More...

Kanit Sabhara Polsek Bintang Ara Lakukan Jumat Curhat Di Kantor Desa Bintang Ara

Polres Tabalong-Polsek Bintang Ara Pada hari Jum'at tanggal 1 desember 2023 Skp. 90.30 wita sd selesai bertempat di Kantor

Read More...

Leave a reply:

Your email address will not be published.

Mobile Sliding Menu