Bhabinkamtibmas Selalu Serukan Cegah Karhutla

In Binmas, Polsek Banua Lawas, Polsek Jajaran

Polres Tabalong – Polsek Banua Lawas, Bhabinkamtibmas selalu himbau masyarakata sembari bersilahturahmi dengan warga desa binaanya  tentang dampak bahayanya kebakaran hutan dan lahan. Jum’at (20/20/2017)

Disela sela kegiatan silahturahmi kedesa binaan dan dengan DDS ( Door To Door System)  Bripda Candra selaku Bhabinkamtibmas Desa Sei Anyar kecamatan banua lawas selalu mengingatkan dan menghimbau warga nya agar tidak membakar hutan dan lahan sembarangan, selin berdampak ke kesehatan tetapi juga dapat berdampak  kerugian materil dan pula apabila sengaja dapat diganjar hukuman penjara 15 tahun dan denda 10 miliar rupiah. Agar tak terlihat bosan dan biasa biasa saja di bagikanlah berupa stiker cegah karhutla  dan brosur yang berisi nomor nomor telpeon penting yang ada di kabupaten tabalong serta tips tips meninggalkan rumah dan mencegah kebakaran tutur bripda candra.

Kapolres Tabalong AKBP Hardiono S.Ik melalui Kapolsek Banua Lawas Iptu Tarmidi membenarkan kegiatan anggota nya tersebut, kegiatan tersebut bertujuan agar masyarakat sadar bahwasanya membakar hutan dan lahan itu berbahaya dan merugikan, selain berdampak pada kesehatan tetapi juga kerugian pada diri sendiri selain rugi materil juga di ganjar dengan hukuman berat pungkas kapolsek saat di temui di tempat berbeda oleh tim redaksi tribrata news Polres Tabalong. (Cna)

Tagline, Polda Kalsel Kapolres Tabalong Polres Tabalong.

You may also read!

Kapolsek Murung Pudak Hadiri Rakor Bidang Kesejahteraan Rakyat Tingkat Kecamatan Murung Pudak

Polda Kalimantan Selatan, Polres Tabalong, Polsek Murung Pudak. Pada hari Senin (22/04/2024) pagi  bertempat di Aula Kecamatan Murung Pudak

Read More...

Sat Lantas Polres Tabalong lakukan Penerangan Keliling

Polres Tabalong - Sat Lantas Polres Tabalong dalam menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas atau kamseltibcarlantas, salah

Read More...

Antisipasi Kebakaran Mako Personel Polres Tabalong Kontrol Arus Listrik

Polres Tabalong - Personel Polres Tabalong Cek dan kontrol mako dimalam hari menjadi kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh

Read More...

Leave a reply:

Your email address will not be published.

Mobile Sliding Menu