Bhabinkamtibmas Hadiri Pergelaran Mini Expo Art and Culture Fair Di Tanjung

In Polisi Kita, Polsek Tanjung Kota

Polres Tabalong – Bhabinkamtibmas Polsek Tanjung hadiri pergelaran mini expo Art and Culter Fair di Tanjung, Senin (17/10) pagi.

Pergelaran tersebut di laksanakan oleh Pihak Sekolah MTsN 4 Tabalong yang di panitia Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIM) dengan tujuan memberikan edukasi bagaimana memanfaatkan limbah yang tak bernilai menjadi sesuatu yang bermanfaat.

Hadir dalam kegiatan Kemenag Tabalong diwakili oleh Drs Rijani, Kepala Sekolah MTsN 4 Tabalong Siti Masamah S.Ag, M.Pd, Kapolsek Tanjung Kota diwakili oleh Bripka Ida Bagus P, Se Dewan Guru MTs 4 Tabalong, Para siswa-siwi MTsN 4 Tabalong.

kepada orang tua siswa agar selalu memberikan perhatian dan support yang akan membuat anak-anak semangat dalam belajar serta menjadi guru saat mereka berada di rumah, Sekolah harus menanamkan budaya-budaya yang baik untuk membentuk karakter pribadi siswa” ujar Drs Rijani.

Kapolres Tabalong AKBP Riza Muttaqin,S.H,S.IK,M.Med.Kom melalui Kapolsek Tanjung Kota Iptu Saepudin, S.Sos “Kepolisan hadir di tengah-tengah masyarakat untuk memberikan kenyamanan dan kelancaran acara guna mencegah hal-hal yang tidak di inginkan dan memberikan dampak positif di lingkungan tersebut” ucap kapolsek.(*).

You may also read!

Jumat Bersih, Kapolsek Murung Pudak Pimpin Anggota Bersihkan Lingkungan Polsek

Polda Kalimantan Selatan, Polres Tabalong, Polsek Murung Pudak. Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan Polsek Murung Pudak pada hari Jumat

Read More...

Pengamanan dan Pengaturan Lalulintas Usai Sholat Jumat Oleh Personil Polsek Murung Pudak

Polda Kalimantan Selatan, Polres Tabalong,Polsek Murung Pudak. Pada hari Jumat, (19/04/24) personil Polsek Murung Pudak melaksanakan pengamanan dan pengaturan

Read More...

Menjaga Kebersihan Mako , Kapolsek Beserta Anggota Lakukan Korve Bersama Di Mako Polsek Tanta

Polda Kalsel – Polres Tabalong – Polsek Tanta – Polsek Tanta melaksanakan kegiatan korve bersama, Anggota Polsek Tanta bersama

Read More...

Leave a reply:

Your email address will not be published.

Mobile Sliding Menu